No Result
View All Result
Republik Bobotoh
  • Home
  • Persib
  • Bobotoh
  • Bolanas
  • Gorowok Bobotoh
  • Bisnis Bobotoh
  • Video
  • Rbnews
    • Gaya Hidup
    • Viral
    • Ekbis
    • Otomotif
    • Tekno
Republik Bobotoh
No Result
View All Result
Republik Bobotoh
Home Bisnis Bobotoh
Liga 1 2020 Ditunda, Pengusaha Jersey Menjerit dan Terancam Gulung Tikar

Pengusaha jersey Ade Sport. (Raffy Faraz Ramadhan/Republikbobotoh.com)

Liga 1 2020 Ditunda, Pengusaha Jersey Menjerit dan Terancam Gulung Tikar

by RB/RED2
October 8, 2020 15:57
in Bisnis Bobotoh
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on TelegramShare on Line

REPUBLIKBOBOTOH.COM – Ditundanya kompetisi Liga 1 karena pandemi covid-19 menyentuh hingga seluruh lapisan masyarakat. Para penjual atribut sepak bola menjerit karena kehilangan konsumen.

Banyak ancaman yang dirasakan para pengusaha atribut tim sepak bola dalam menghadapi penundaan kompetisi dan pandemi. Yang paling parah, ancaman gulung tikar sudah menanti di depan mata.

Seperti yang dirasakan Dede Hildan yang berjualan jersey di Stadion Sidolig, Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kota Bandung. Dede yang memiliki toko bernama AdeSport itu mengalami banyak kerugian dengan ditundanya kopetisi Liga 1.

Baca Juga:

Bank bjb Hadirkan bjb DigiCash Cibadak Culinary Night

Bupati Garut Imbau Masyarakat Lapor Pajak Lebih Awal, dengan e-filing Lebih Mudah

“Harapan bulan Oktober sudah sirna, tadinya pas ada liga di Oktober kan ada penghasilan lah sedikit-sedikit ternyata tak ada ijin ya harapnnya musnah,” tutur Dede kepada wartawan pada Selasa (6/10/20) di Stadion Sidolig, Kota Bandung.

Padahal jelang bergulirnya kompetisi, Dede sempat dapat beberapa pesanan kaos. Hanya saja pesanan yang didapatnya harus sirna karena kompetisi kembali ditunda.

“Sebelumnya udah ada beberapa pesanan semenjak ada jadwal, tanggal, ya ada pergerakan. Tapi pas 2 hari jelang liga ya berhenti, batal semua,” tambahnya.

Lebih lanjut Dede juga sudah berusaha menyiasati barang dagangannya dengan cara mengobral dan lelang. Akan tetapi semua upaya yang dilakukan Dede masih nihil.

“Sudah disiasati dengan diobral, lelang, tetep gak ada. Sebelum tanggal 1 masih ada yang beli, setelah pembatalan ya nyaris gak ada,” imbuh pria yang sudah membuka usaha atribut sepak bola itu sejak tahun 1994 itu.

Ia berharap kompetisi bisa kembali berjalan karena kerugiannya juga dirasakan oleh pengusaha atribut tim lainnya. Selain itu Dede meminta pemerintah harus memperhatikan para pengusaha kecil yang sangat merasakan dampak dari pandemi.

“Harapan saya sebagai rakyat kecil ya pemerintah seharusnya bisa memisah antara penanganan, rakyat gak butuh masker, rakyat butuh makan, perlu usaha, ekonomi jalan,” tuntasnya. (Raffy Faraz Ramadhan)

Tags: PersibLiga 1 2020
Previous Post

PSSI Gelar Pertemuan Pekan Ini, Persib Berharap Ada Kabar Baik

Next Post

Kim Jeffrey: Sebelum Nikah dan Istri Hamil di Otak Hanya Sepak Bola

Next Post
Alasan Ditundanya Liga 1 Dinilai Masuk Akal, Kim Jeffrey Pasrah

Kim Jeffrey: Sebelum Nikah dan Istri Hamil di Otak Hanya Sepak Bola

Bulan Inklusi Keuangan, bank bjb Kembangkan Potensi UMKM Cirebon

Bulan Inklusi Keuangan, bank bjb Kembangkan Potensi UMKM Cirebon

Cerita di Balik Perjalanan Panjang Karier Atep yang Belum Banyak Diketahui

Cerita di Balik Perjalanan Panjang Karier Atep yang Belum Banyak Diketahui

Discussion about this post

Terpopuler

  • Lagi! Satu Pemain Isyaratkan Hengkang dari Persib

    Nama-nama Yang Muncul Setelah 5 Pemain Persib Pergi

    2207 shares
    Share 883 Tweet 552
  • Beredar Pembagian Fase Grup Piala Menpora 2021, Persib di Grup B Bersama Persebaya

    1882 shares
    Share 753 Tweet 471
  • Jawaban Mengejutkan Jupe Terkait Kode ‘J’ Balik Bandung Persib

    1552 shares
    Share 621 Tweet 388
  • Robert Alberts Beberkan Alasan Lepas Zulham Zamrun dan Fabiano Beltrame

    1325 shares
    Share 530 Tweet 331
  • Bos Persib Jawab Kekhawatiran Bobotoh Terkait Masa Depan Nick Kuipers dan Wander Luiz

    1313 shares
    Share 525 Tweet 328

Follow Us

  • Redaksi
  • Beriklan
  • Tentang Kami
  • Layanan
  • Media Siber

© 2020 republikbobotoh.com

No Result
View All Result
  • Home
  • Persib
  • Bobotoh
  • Bolanas
  • Gorowok Bobotoh
  • Bisnis Bobotoh
  • Video
  • Rbnews
    • Gaya Hidup
    • Viral
    • Ekbis
    • Otomotif
    • Tekno

© 2020 republikbobotoh.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist