Ke-30 pemain tersebut diantaranya empat orang penjaga gawang dan 26 pemain.
Terdapat empat orang pemain naturalisasi yang dimiliki Persib saat ini. Mereka adalah Victor Igboenfo, Esteban Vizcaraa, Ezra Walian, dan Marc Klok.
Sementara empat pemain asing Persib musim ini adalah Wander Luiz, Geoffrey Castillion, Mohammed Rashid, dan Nick Kupers.
Persib juga mendaftarkan dua pemain lokal anyar yang direkrut dari Diklat Persib. Mereka adalah Dimas Juliono Pamungkas dan Ferdiansyah.
Yuk gabung channel whatsapp REPUBLIKBOBOTOH.COM untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Persib, Bobotoh, Liga 1, dan ragam berita menarik lainnya seputar Bandung Raya. Klik di sini (JOIN)
Tak hanya itu, Persib juga memanggil pulang empat pemain yang sebelumnya dipinjamkan ke Bandung United. Empat pemain tersebut ialah Indra Mustaffa, Aqil Savik, Syafril Lestaluhu, dan Puja Abdillah.
Berikut ini adalah biodata lengkap para pemain Persib Bandung 2021/2022:
KIPER
Nomor punggung : 1
Tanggal Lahir: Bandung 13 Februari 1993
Klub Sebelumnya: Arema Cronus
Gabung Persib: 2014
.
Nomor punggung : 99
Tanggal Lahir: Bandung 17 Januari 1999
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2018
.
Nomor punggung : 78
Tanggal Lahir: Gianyar, 1 Desember 1981
Klub Sebelumnya: Persiba Balikpapan
Gabung Persib: 2012
.
Nomor punggung : 14
Tanggal Lahir: Sumatera Barat, 14 Maret 1994
Klub Sebelumnya: Semen Padang
Gabung Persib: 2020
.
Henhen Herdiana
Nomor punggung : 12
Tanggal Lahir: Bandung 10 September 1995
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2017
.
Nomor punggung : 6
Tanggal Lahir: Bogor 28 Juni 1999
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2017
.
Nomor punggung : 22
Tanggal Lahir: Bangka 9 April 1983
Klub Sebelumnya: Sriwijaya FC
Gabung Persib: 2017
.
Nomor punggung : 32
Tanggal Lahir: Enugu 10 Oktober 1985
Klub Sebelumnya: Nakhon Ratshasima
Gabung Persib: 2018
.
Nomor punggung : 3
Tanggal Lahir: Ternate 22 Januari 1993
Klub Sebelumnya: PS Sleman
Gabung Persib: 2018
.
Nomor punggung : 66
Tanggal Lahir: Bogor 7 November 2000
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2018
.
Nomor punggung : 27
Tanggal Lahir: Bandung 25 Desember 1996
Klub Sebelumnya: Sriwijaya FC
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 16
Tanggal Lahir: Tangerang 7 Februari 1987
Klub Sebelumnya: Kuala Lumpur FC
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 2
Tanggal Lahir: Maastricht, Belanda 8 Oktober 1992
Klub Sebelumnya: ADO Den Haag
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 4
Tanggal Lahir: 10 Agustus 2001
Klub Sebelumnya: Semeru FC
Gabung Persib: 2020
.
Nomor punggung : 15
Tanggal Lahir: Tasikmalaya 31 Juli 2004
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2021
.
Dedi Kusnandar
Nomor punggung : 11
Tanggal Lahir: Sumedang 23 Juli 1991
Klub Sebelumnya: Sabah FA
Gabung Persib: 2017
.
Nomor punggung : 13
Tanggal Lahir: Bandung 19 Februari 1996
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2016
.
Nomor punggung : 19
Tanggal Lahir: Bandung 27 November 1996
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2017
.
Nomor punggung : 7
Tanggal Lahir: Bandung 29 Oktober 2001
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2018
.
Nomor punggung : 88
Tanggal Lahir: Tulehu 12 April 1998
Klub Sebelumnya: Persib U-19
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 8
Tanggal Lahir: Bandung 14 Februari 1994
Klub Sebelumnya: PSMS Medan
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 93
Tanggal Lahir: Bandung 11 Maret 1993
Klub Sebelumnya: PSMS Medan
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 10
Tanggal Lahir: Buenos Aires 11 April 1986
Klub Sebelumnya: Sriwijaya FC
Gabung Persib: 2019
.
Nomor punggung : 23
Tanggal Lahir: Amsterdam 20 April 1993
Klub Sebelumnya: Persija
Gabung Persib: 2021
.
Nomor punggung : 74
Tanggal Lahir: Ramallah 3 Juli 1995
Klub Sebelumnya: Al Jeel
Gabung Persib: 2021
.
Nomor punggung : 17
Tanggal Lahir: Bandung 15 Juli 2003
Klub Sebelumnya: Diklat Persib
Gabung Persib: 2021
.
Frets Butuan
Nomor punggung : 21
Tanggal Lahir: Ternate 4 Juni 1996
Klub Sebelumnya: PSMS Medan
Gabung Persib: 2019
.
Tanggal Lahir: Amsterdam 22 Oktober 1997
Klub Sebelumnya: PSM Makassar
Gabung Persib: 2021
.
Tanggal Lahir: Bandung 25 Mei 1991
Klub Sebelumnya: Fylkir FC
Gabung Persib: 2020
.
Tanggal Lahir: Espirito Santo 17 Februari 1992
Klub Sebelumnya: Becamex Binh Doung
Gabung Persib: 2020.
.
TONTON VIDEO PERSIB AING!
TONTON VIDEONYA DI YOUTUBE RBCOM TV
Follow Berita Republik Bobotoh di Google News
Penulis: Helmi MP | Editor: Helmi M Permana