REPUBLIK BOBOTOH - Pemain Persib Bandung Marc Klok memperlihatkan kepiawaiannya dalam memainkan si kulit bundar.
Kali ini ia melakukan tendangan kiper atau tendangan yang biasa dilakukan seorang penjaga gawang dari kotak penaltinya.
Namun Marc Klok melakukannya di sudut kiri gawang sebelah selatan Lapangan Sidolig.
Baca Juga : Sebelum Dibatalkan, Luis Milla Sudah Keberatan dengan Laga Kontra Dortmund
Ia menendang bola tersebut ke atas dan berhasil masuk ke dalam gawang.
Yuk gabung channel whatsapp REPUBLIKBOBOTOH.COM untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Persib, Bobotoh, Liga 1, dan ragam berita menarik lainnya seputar Bandung Raya. Klik di sini (JOIN)
Usai mencetak gol melalui cara 'nalapung' seorang kiper, Marc Klok pun bergaya di depan kamera dengan mengacungkan dua jarinya dan tersenyum.
Aksi pemain naturalisasi Persib ini pun sontak mendapat pujian dari bobotoh.
"Bisa kieu nya euy," tulis heri_sanjaya33.
"Tendangan cau sugan mah," kata heikinss_.
"ko bisa gitu ya????," tulis miyaaaaaa.a.
Baca Juga : Uji Coba, Alat Ukur Tim Pelatih untuk Menilai Skuad Persib
Namun ada juga bobotoh yang bertanya soal berapa kali pengambilan video yang dilakukan oleh Marc Klok sebelum bola masuk ke dalam gawang.
"@taufiknugraha678 rek dikomen baraha kali take moal?:(," tulis rohmatnovianto.**
TONTON VIDEONYA DI YOUTUBE RBCOM TV
Follow Berita Republik Bobotoh di Google News
Penulis: Helmi MP | Editor: Helmi M Permana