RANS Nusantara Jadi Juru Kunci Kalsemen Liga 1, Janjia Akana Berubah

RANS Nusantara Jadi Juru Kunci Kalsemen Liga 1, Janjia Akana Berubah Raffi Ahmad (Liga 1)

REPUBLIK BOBOTOH - RANS Nusantara FC mengakhiri kompetisi Liga 1 2022/2023 dengan berada di juru kunci klasemen akhir.

Presiden RANS Nusantara FC, Roofi Ardian mengakui bahwa timnya mengalami kegagalan pada musim ini.

Jajaran tim yang dimiliki Raffi Ahmad berjanji akan melakukan evaluasi secara menyeluruh untuk kembali mengarungi Liga 1 musim depan.


Yuk gabung channel whatsapp REPUBLIKBOBOTOH.COM untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Persib, Bobotoh, Liga 1, dan ragam berita menarik lainnya seputar Bandung Raya. Klik di sini (JOIN)


Baca Juga: Tuai Hasil Minor di Akhir Musim Luis Milla Bakal Rombak Persib Bandung, Begini Katanya

"Musim ini kita ibaratkan kita sebagai bayi. Pastinya butuh proses untuk berdiri maupun berbicara, hal sama seperti kita di musim ini," ungkap Roofi Ardian dkutip dari laman Liga Indonesia Baru.

Roofi Ardian mengakui musim ini banyak memetik pelajaran untuk mempersiapkan tim sebaik mungkin menjelang Liga 1 kembali bergulir.

"Kegagalan kita musim ini kita jadikan sebagai sebuah proses untuk sukses," pungkasnya.

Baca Juga: Rumor Panas, Ini Sosok Seharga Rp156,43 M yang Konon Bakal Mengisi Posisi Gelandang Persib Bandung

Tim berjuluk The Prestige Phoenix yang diraci pelatih Rodrigo Santana hanya mampu mendapat 19 poin dari 34 laga yang dimainkan.

Mereka adalah tim yang paling sering kalah dengan catatan kalah pada 21 dari 34 laga yang dimainkan bahkan menjadi tim yang sering kebobolan dengan 80 gol.**

TONTON VIDEONYA DI YOUTUBE RBCOM TV

Follow Berita Republik Bobotoh di Google News

Penulis: Teguh Noer | Editor: Teguh Nurtanto

Piksi

Berita Terkini